Friday 25 October 2013

Hello kawan ideos..
Kali ini saya akan meberikan tips-tips tentang bagaimana menggabungkan beberapa file PDF menjadi satu file. Caranya sangat mudah sekali kawan. Disini kita akan menggunakan sebuah aplikasi yang bernama SimplePDFMerger. download disini.
Penggunaannya sangat simple sekali sesuai dengan namanya SimplePDFMerger. Berikut langkah-langkahnya.
  1. Download dan install SimplePDFmerger.
  2. Setelah terinstal silahkan buka aplikasi tersebut.
  3. Klik tombol Add Files untuk memilih dokumenyang akan digabungkan, kemudian open.
  4. Selanjutnya klik tombol browse untuk memilih lokasi dimana file yang telah digabungkan tadi berada. Save.
  5. Langkah terakhir Klik tombol Start merge. Tunggu hingga proses selesai.
Taraaaaaaa, kawan-kawan sudah berhasil menggabungkan file tersebut menjadi satu .. Selamat Mencoba
Posted by Unknown On 05:24 No comments READ FULL POST
  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube

Recent Post

Entri Populer

Total Pageviews

Visitor



Flag Counter

    About

    Orang yang berilmu mengetahui orang yang bodoh karena dia pernah bodoh, sedangkan orang yang bodoh tidak mengetahui orang yang berilmu karena dia tidak pernah berilmu.